RANGKUMAN KELOMPOK 7 ( DEMOKRASI ERA DIGITAL )
DEMOKRASI ERA DIGITAL KONSEP DEMOKRASI DIGITAL Demokrasi digital merupakan kebebasan setiap orang untuk berpendapat di sebuah media informasi sebagai bentuk partisipasi politik atau penggalangan dukungan publik, karena pengertian demokrasi itu sendiri, yaitu bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka. KONSEP MEDIA TRADISIONAL Media tradisional dikenal juga sebagai media rakyat. Dalam pengertian yang lebih sempit, media ini sering juga disebut sebagai kesenian rakyat. Dalam hubungan ini Coseteng dan Nemenzo (dalam Jahi, 1988) mendefinisikan media tradisional sebagai bentuk-bentuk verbal, gerakan, lisan dan visual yang dikenal atau diakrabi rakyat, diterima oleh mereka, dan diperdengarkan atau dipertunjukkan oleh dan/atau untuk mereka dengan maksud menghibur, memaklumkan, menjelaskan, mengajar, dan mendidik. Salah satu contoh media tradisional yang berhubungan dengan demokrasi, yaitu kor